search-button

Nov 2, 2019

5 Cara Membuka Blokir Whatsapp Terbaru

   
Advertisements
Advertisements
HEYRIAD.COM – Gengs! Begini cara membuka blokir Whatsapp terbaru. Membuka blokiran sendiri itu bukanlah tugas yang mudah karena sekali kamu diblokir oleh seseorang, kamu tidak dapat mengirim pesan & menghubunginya di Whatsapp. Tapi setelah melakukan banyak pencarian, kami berhasil menemukan solusi sederhana yang pasti akan membantu kamu untuk membuka blokiran WhatsApp dan kamu dapat segera mengirim dan menerima pesan lagi dari orang yang telah memblokir mu.


Dalam artikel cara membuka blokiran Whatsapp oleh orang lain ini, kamu juga akan mengetahui apakah kamu benar – benar diblokir atau tidak. Untuk mengetahuinya, kamu harus jawab beberapa pertanyaan ini. Apakah kamu bisa lihat teman itu di daftar kontak WA? bisa lihat gambar profilnya? bisa lihat statusnya? bisa lihat waktu terakhirnya? Jika tidak, maka kemungkinan besar WA kamu telah diblokir. Untuk membukanya kembali ikuti cara - cara membuka blokir Whatsapp terbaru berikut ini.

Cara Membuka Blokir Whatsapp Terbaru

Cara Membuka Blokir Whatsapp Terbaru


1. Buat Grup WA

Pertama buka WA mu dan buat Grup WA baru. Langkah selanjutnya adalah menambahkan satu teman yang juga berteman dengan pemblokir, sekarang beri nama Grup dan klik tanda Centang. Selanjutnya, buka Grup lalu klik Ke 3 ikon titik vertikal. Klik pada Info Grup, gulir ke bawah dan klik nama teman yang tadi ditambahkan lalu klik Buat Admin Grup. Minta teman mu untuk menambahkan pemblokir ke grup. Sekarang, setiap kali kamu mengirim pesan di Grup ini, pemblokir dapat membacanya ini dan sebaliknya.

2. Ganti Nomor WA

Selanjutnya kita bisa mengganti nomor WA sebagai cara membuka blokir WA orang yang memblokir kita. Pertama, buka WA kemudian klik Setelan > Akun > klik opsi Ganti Nomor > klik Selanjutnya, kemudian masukan nomor WA kamu yang lama di kolom Nomor Telepon Lama. Masukkan juga nomor baru mu di kolom Nomor Telepon Baru. Klik Selanjutnya dan tunggu SMS berisi kode verifikasi, jika sudah ada tinggal masukan saja kodenya. Sekarang, kamu bisa menghubunginya lagi.

3. Manfaatkan Grup yang Ada

Jika cara membuka blokir Whatsapp terbaru yang pertama terlalu rumit, kamu bisa mencoba cara buka blokir WA dari teman tanpa ganti nomor ini dengan memanfaatkan grup yang sudah ada, dimana kamu dan pemblokir terdaftar sebagai member suatu grup. Perlu kamu ketahui, meski nomor WA kamu diblokir, kamu masih tetap bisa menghubungi pemblokir di grup. Untuk ini, kamu harus bermental cukup, tentu karena bukan hanya kalian berdua yang ada di grup.

4. Buat Akun WA baru

Kita juga bisa membuat akun baru sebagai cara membuka blokiran Whatsapp orang yang memblokir kita, tapi dengan cara ini semua data yang ada di akun lama akan hilang. Btw, untuk caranya, kamu hanya perlu membuka akun WA mu kemudian buka menu Pengaturan dan klik opsi Akun. Setelah itu, klik opsi Hapus Akun Saya lalu masukkan nomor dan klik tombol Hapus Akun Saya. Setelah dihapus buka lagi aplikasi WhatsApp dan buatlah akun yang baru dengan nomor dan cara yang sama seperti dulu.
baca juga:
10 Cara Mengatasi Whatsapp Tidak Bisa Video Call
5 Cara Menggunakan 2 WhatsApp di 1 HP
Whatsapp Error Hari Ini? 10 Tips Cara Mengatasinya

5. Hubungi Pemblokir

Jika cara - cara membuka blokir Whatsapp terbaru diatas tidak ada yang berhasil, maka cara membuka blokir WA orang yang memblokir kita tanpa ganti nomor satu – satunya adalah dengan menghubungi pemblokir secara langsung. Kamu bisa menemuinya, menanyakan penyebab nomor WA mu diblokir. Jika memang terjadi salah paham atau mungkin kamu melakukan hal yang kurang berkenan, tidak ada salahnya meminta maaf.


Kami berharap salah satu cara membuka blokir Whatsapp terbaru diatas, entah itu menggunakan cara mengatasi Whatsapp yang diblokir tanpa hapus akun atau cara buka blokir WA tanpa diketahui. Ingat gengs, setiap cara diatas itu memiliki resiko ketidakberhasilan, termasuk cara yang terakhir. Ya, jika pemblokir memang sudah tidak mau dihubungi lagi, apa oleh buat. Yang penting kamu sudah usaha yakan! Happy weekend!