search-button

Jun 27, 2020

15 Emulator Android Ringan Terbaik

   
Advertisements
Advertisements
HEYRIAD.COM – Inilah emulator – emulator Android ringan terbaik. Bermain game Android seperti Mobile Legends, PUBG Mobile, Free Fire, atau Arena of Valor sangat menyenangkan. Namun terkadang, kamu mungkin ingin memainkan game ini di PC mu sehingga akan terlihat seperti game PC dengan mouse dan keyboard mu. Jelas, ini bisa dilakukan menggunakan emulator Android.


Apakah kamu termasuk yang sedang mencari emulator Android ringan untuk dijalankan pada PC mu? maka kamu berada di tempat yang tepat! Baca dengan seksama artikel Emulator Android Ringan Terbaik ini untuk melihat lima belas emulator Android ringan yang dapat kamu gunakan pada PC mu. Oh! Sebelum memilih, pastikan kamu mengetahui spec PC yang akan kamu gunakan.

Emulator Android Ringan Terbaik


Emulator Android Ringan Terbaik


1. GameLoop


Emulator Android Ringan Terbaik

Emulator Android ringan terbaik pertama yang kami rekomendasikan adalah GameLoop, beberapa orang temasuk kamu mungkin akrab dengan emulator game android GameLoop ini. GameLoop adalah emulator dari Tencent gaming Buddy yang dapat menjalankan PUBG Mobile dan game lainnya dengan lancar. PUBG Mobile dan game lain seperti Free Fire juga bisa dimainkan di emulator ini.

2. Android Studio’s Emulator


Emulator Android Ringan Terbaik

Yang kedua di daftar emulator Android ringan terbaik ini ada Android Studio’s Emulator, ini merupakan salah satu emulator Android ringan RAM 1GB. Tetapi, kami sarankan untuk menggunakannya di perangkat dengan RAM lebih besar. Emulator ini dilengkapi dengan banyak tool gengs, ada juga built-in emulator yang bisa digunakan sebagai penguji aplikasi atau game yang akan kamu mainkan.

3. MuMu Play


Emulator Android Ringan Terbaik

Ini bukanlah emulator Android untuk PC spek rendah tetapi jika kamu ingin memainkan game Android Tiongkok yang belum dirilis untuk global, maka kamu dapat mencoba emulator Android ringan terbaik yang disebut MuMu Play ini. Karena emulator ini dapat menjalankan game dari wilayah Cina dengan lancar. Jika ada game baru yang belum dirilis di global, yang terbaik adalah jika kamu memainkannya dengan MuMu Play di PC!

4. Bluestack 4


Emulator Android Ringan Terbaik

Selanjutnya di daftar emulator Android ringan terbaik ini ada Bluestack 4, emulator Android ringan 2020 ini telah digunakan oleh banyak pengguna di seluruh dunia. Salah satu penyebabnya adalah karena emulator ini bisa di guankan di perangkat berbasis Windows maupun Mac, emulator ini juga memiliki kemampuan multiple instances. Selain itu, ada juga fitur keymapping dan setting untuk semua game yang kamu instal.

5. BlueStacks 3


Emulator Android Ringan Terbaik

Berikutnya dalam daftar emulator Android ringan terbaik ini ada sebuah emulator yang disebut
Bluestack versi 3. Beberapa dari kamu mungkin akrab dengan nama Bluestack karena sudah ada untuk waktu yang cukup lama, emulator ini juga mirip dengan droid4x emulator. Setelah mendapatkan banyak pembaruan, akhirnya, Bluestack 3 menjadi emulator Android ringan yang dapat memainkan game seperti PUBG Mobile.

6. ARChon


Emulator Android Ringan Terbaik

Yang ke enam di daftar emulator Android ringan terbaik ini ada ARChon, ini pilihan tepat jika kamu mencari emulator Android ringan untuk netbook. Proses pemasangannya mungkin tidak akan mudah bagi yang belum terbiasa dengan hal – hal seperti ini, kamu bisa memasang emulator ini lewat  Google Chrome. Setelah itu, kamu  perlu memberikan akses Chrome untuk menjalankan aplikasi android. Langkah – langkah lengkap pemasangannya, bisa kamu cari do Google.

7. Remix OS Player


Emulator Android Ringan Terbaik

Emulator Android ringan terbaik selanjutnya yang kami rekomendasikan adalah Remix OS Player, emulator ini hampir sama dengan MEmu Android Emulator. Remix OS Player milik Jide ini dapat menjalankan Android Mashmallow saja gengs, Lollipop dan Kitkat tidak bisa. Untuk pemasangan, emulator ini cukup mudah untuk dipasang. Kamu akan menemukan sidebar yang bisa kamu sesuaikan di emulator ini.

8. Droid4X


Emulator Android Ringan Terbaik

Selanjutnya di daftar emulator Android ringan terbaik ini ada Droid4X, emulator ini hampir sama dengan Memu Android Emulator. Emulator klasik ini masih mengandalkan desain yang sederhana, fitur – fitur yang ada juga masih mudah digunakan bahkan oleh pemula. Kami rekomendasikan emulator ini untuk kamu yang ingin memainkan game – game sederhana atau game kasual.

9. YouWave


Emulator Android Ringan Terbaik

Emulator Android ringan terbaik selanjutnya yang kami rekomendasikan adalah YouWave, ini merupakan salah satu emulator Android ringan untuk netbook. Emulator ini tersedia dalam dua versi, premium dan gratis. Untuk proses pemasangan emulator ini juga cukup mudah, bahkan pemula pun bisa memasangnya sendiri. Emulator ini bisa kamu pasanga di perangakat Mac mu gengs.

10. Bliss


Emulator Android Ringan Terbaik

Yang ke sepuluh di daftar emulator Android ringan terbaik ini ada Bliss, emulator ini tidak sama dengan droid4x emulator. Yup! Emulator ini kami sarankan untuk kamu yang telah berpengalaman dengan hal – hal seperti ini. Pemasangan emulator ini tidak akan semudah pemasang aplikasi ini, kamu bisa melihat petunjuk langkah – langkah lengkapnya di Google atau gunakan jasa orang lain untuk memasangnya.

11. Xamarin


Emulator Android Ringan Terbaik

Emulator Android ringan terbaik selanjutnya adalah Xamarin, emulator Android ringan 2020 ini hampir mirip dengan Android Studio. Bedanya, Xamarin dapat dihubungkan dengan Microsoft Visual Studio dan sejenisnya. Emulator ini memiliki built-in emulator untuk para pengembang, ini bisa digunakan untuk menguji berbagai aplikasi. Emulator ini tersedia dalam versi gratis dan versi premium.

12. Genymotion


Emulator Android Ringan Terbaik

Selanjutnya di daftar emulator Android ringan terbaik ini ada Genymotion, ini bukanlah emulator Android untuk PC spek rendah gengs. Emulator ini kami sarankan untuk diguanakn oleh pengembang, karena memang emulator ini dibuat untuk menguji aplikasi – aplikasi Android di PC. Emulator ini juga bisa dikonfigurasi di berbagai versi android gengs, termasuk Nexus 6 dengan Android 6.0 dan bisa menjalankan Nexus One dengan Android 4.2.

13. Nox


Emulator Android Ringan Terbaik

Emulator Android ringan terbaik selanjutnya yang kami rekomendasikan adalah Nox, emulator ini bukanlah emulator Android ringan RAM 1GB. Meskipun emulator ini ringan, tetapi tetap saja jika di pasang pada perangkat RAM 1Gb bukanlah ide yang bagus. Emulator ini memiliki fitur – fitur yang memungkinkan pengguna untuk menggunakan crontoller yang sebenarnya. Ada juga fitur – fitur menarik lainnya di emulator gratis ini.

14. MEmu


Emulator Android Ringan Terbaik

Selanjutnya di daftar emulator Android ringan terbaik ini ada MEmu Emulator, emulator game Android ini adalah emulator ringan gengs. Meskipun ringan, emulator ini memiliki sejumlah fitur berguna. Salah satunya adalah fitur dukungan untuk CMD dan chipset Intel, emulator ini juga mendukung versi Android Jelly Bean, Lollipop dan Kit Kat. Dengan emulator ini, kamu juga bisa menjalankan beberapa instance sekaligus.

15. KoPlayer


Emulator Android Ringan Terbaik

Emulator Android ringan terbaik terakhir yang kami rekomendasikan adalah KoPlayer, emulator ini merupakan salah satu emulator Android terbaik. Emulator ini kami rekomendasikan untuk para gamer, karena memang emulator ini berfokus pada gaming.dengan emulator ini kamu juga dapat menggunakan keymapping untuk meniru controller dengan keyboard PC. Selain itu, emulator ini bisa kamu gunakan untuk merekam permainan game yang kamu mainkan.


Itulah daftar lima belas emulator Android ringan terbaik yang dapat kamu gunakan pada PC mu. Jika kamu tidak memiliki ponsel Android, kamu dapat menggunakan emulator di atas sebagai opsi gengs. Sekali lagi kami ingtakan, kamu harus mengetahui spec dari PC yang akan kamu gunakan, Dengan begitu, kamu akan dapat mengetahui kompabilitas PC dengan emulator. Sekian! Stay health!