search-button

Apr 15, 2020

3 Langkah Cara Factory dan Hard Reset Xiaomi Mi 10 Pro 5G

   
Advertisements
Advertisements
HEYRIAD.COM – Begini cara factory dan hard reset Xiaomi Mi 10 Pro 5G. Kami akan membantu kamu dalam melakukan reset pabrik Mi 10 Pro 5G yang mungkin kamu beli dari tangan kedua alias second, dan kamu ingin mengembalikannya ke keadaan seperti baru. Perlu kamu tau sebelumnya, bahwa ada beberapa cara yang bisa kamu gunakan untuk reset pabrik. Diantarany ada cara reset Hp Xiaomi dengan tombol power dan tanpa tombol.


Tentu saja, masing – masing cara diperuntukan untuk keadaan yang berbeda – beda. Jika alasan mu mereset pabrik Xiaomi Mi 10 Pro 5G adalah terkunci layarnya karena lupa kata sandi, kami sarankan menggunakan cara dengan tombol. Tapi jika, alasannya sama seperti yang kami sebutkan diatas yaitu karena ingin mengembalikan keadaan ponsel menjadi seperti baru maka kamu bisa meresetnya tanpa tombol seperti cara factory dan hard reset Xiaomi Mi 10 Pro 5G berikut ini.

Cara Factory dan Hard Reset Xiaomi Mi 10 Pro 5G


Cara Reset Hp Xiaomi


  1. Buka Pengaturan lalu buka bagian Personal, disana klik opsi Cadangkan.
  2. Klik Reset data pabrik, konfirmasi dengan memasukkan kunci layar untuk melanjutkan.
  3. Proses restart akan dimulai, kamu hanya perlu menggu sampai ponsel kembali menyala.


Fyi gengs, proses reset pabrik ini akan memakan waktu beberapa menit. Jadi, kami darankan untuk memastikan daya ponsel cukup untuk proses tersenut. Proses ini akan mengembalikan ponsel ke keadaan pabrik dan mengoptimalkan aplikasi pra-instal dalam sistem, proses ini juga akan membuat semua data pada ponsel dihapus. Jadi, sebaiknya kamu cadangakn terlebih dahulu semua data yang ada atau yang penting pada ponsel.