search-button

Mar 7, 2022

9 Penyebab Kenapa Jaringan IndiHome Tiba-Tiba Lemot

   
Advertisements
Advertisements

HEYRIAD.COM – Penyebab – penyebab kenapa jaringan IndiHome tiba-tiba lemot? kenapa IndiHome lemot hari ini?. Kecepatan internet IndiHome yang tiba - tiba lambat dapat disebabkan oleh beberapa hal, salah satunya mungkin karena router yang kamu gunakan sudah usang atau mungkin terlalu jauh dari komputer atau perangkat lainnya yang kamu gunakan. Untuk memperbaikinya, kamu hanya perlu mendekatkan perangkat ke router.


Tapi, bagaiaman jika, penyebab jaringan IndiHome yang tiba – tiba lambat bukan karena alasan di atas? Jika memang begitu, maka kamu perlu mencari tahu lebih lanjut penyebabnya, agar nantinya kamu bisa memperbaiki masalah yang membuat jaringan IndiHome kamu jadi lambat. Nah, dalam artikel kali ini, kami akan menginfokan tentang beberapa penyebab kenapa IndiHome jelek atau kenapa jaringan IndiHome tiba-tiba lemot?

Penyebab Kenapa Jaringan IndiHome Tiba-Tiba Lemot

Kenapa IndiHome Tidak Ada Internet atau Jaringan Lambat


  1. Batas bandwidth, pelambatan atau throttling oleh ISP
  2. Router error, perlu dimulai ulang atau restart
  3. Jarak antara router dan perangkat tersambung terlalu jauh
  4. Kabel yang menghubungkan router ke sakelar, soket telepon, atau PC sudah tua
  5. Perangkat orang lain tersambung ke router IndiHome kamu tanpa izin
  6. Saluran yang ramai atau terlalu banyak koneksi ke router
  7. Penggunaan VPN pada perangkat yang terkoneksi
  8. Pemilihan lokasi pada VPN atau penggunaan VPN versi gratis
  9. Komputer atau perangka yang digunakan telah terinfeksi malware, seperti nuisanceware.


Gengs! Itulah kesembilan penyebab paling mungkin kenapa IndiHome gangguan hari ini 2021 juga IndiHome lemot 2022 ini. Sebenarnya, masih ada banyak penyebab yang mungkin terjadi, yang bisa membuat jaringan IndiHome kamu menjadi lambat. Tapi, kesembilan penyebab yang kami sebutkan diatas adalah yang paling sering terjadi. Setelah mengetahui ini, kami harap kamu bisa mengatasi masalah jaringan IndiHome kamu yang lemot. Sekian artikel Penyebab Kenapa Jaringan IndiHome Tiba-Tiba Lemot ini, have a nice day!