search-button

Jan 20, 2024

4 Langkah Cara Membuat Facebook FB Pro

   
Advertisements
Advertisements

HEYRIAD.COM – Inilah panduan cara membuat Facebook FB Pro, lebih mudah dari cara mengubah akun Facebook menjadi kreator digital. Tengah ramai baru-baru ini diperbinjangkan tentang Facebok Pro, iya, padahal fitur ini sudah ada sejak lama, Jadi, Mode profesional dari Facebook ini akan memberi kamu akses ke sekumpulan alat profesional, insights, dan produk monetisasi yang dapat membantu kamu membangun versi profesional dari profil facebook pribadi kamu.

Jangan khawatir! Membuat Halaman Bisnis Facebook itu mudah dan gratis. Selain pertumbuhan pemirsa, Halaman Facebook ini akan menghubungkan kamu ke banyak peluang, termasuk menghubungkan Toko Instagram dan tentu saja, menjalankan iklan Facebook. Teruslah membaca untuk mempelajari cara membuat Facebook FB Pro, yang lebih mudah dari membuat profil kreator digital Facebook.

Cara Membuat Facebook FB Pro

Cara Membuat Facebook Pro

  1. Pertama, jika kamu belum punya akun facebook atau ingin menggunakan akun facebook lain untuk dijadikan profesional, silakan buat dulu akun facebook tersebut.
  2. Jika sudah ada, atau kamu ingin menggunakan akun pribadi kamu, langsung saja buka profil Facebook kamu.
  3. Setelah berhasil masuk, di bawah header profil kamu, klik atau ketuk tombol menu (…) di sisi kanan layar perangkat.
  4. Di sini, klik atau ketuk tulisan atau opsi ‘Aktifkan mode profesional’. Kemudian konfirmasi dengan menekan ‘Aktifkan’ dan selesaikan alurnya.


Gengs! Jika kamu tidak ingin menggunakan mode profesional di profil kamu lagi, kamu dapat menonaktifkannya kapan pun. Dan jika kamu menonaktifkan mode profesional ini, teman, pengikut, dan konten profil kamu saat ini tidak akan berubah. Preferensi Siapa yang dapat mengikuti akun kamu tetap Publik, namun kamu juga dapat mengubahnya di Pengaturan. Ok, sekian panduan cara membuat Facebook FB Pro ini, have a blast!