search-button

Nov 2, 2021

Cara Download Aplikasi Edit Video Pengantin Viral (4 Langkah)

   
Advertisements
Advertisements

HEYRIAD.COM – Inilah panduan cara download aplikasi edit video pengantin viral, ketahui nama aplikasi yang lagi viral jadi pengantin itu. TikTok salah satu platform di mana banyak hal menjadi terkenal atau viral dalam  sekejap, iya! TikTok adalah pembawa tren bagi banyak orang. Belakangan ini salah satu paltform berbagi video yang paling banyak digunakan itu, tengah ramai dengan sebuah aplikasi edit video.


Aplikasi tersebut memiliki banyak sekali fitur yang menyenangkan untuk digunakan.Salah satu fitur yang membuatnya viral, adalah fitur edit video pengantin. Jika kamu pengguna TikTok yang tidak ingin ketinggal tren ini, segera downloadplikasi tersebut, Ikuti langkah – langkah di bawah ini untuk tahu cara download aplikasi edit video pengantin viral, atau aplikasi pengantin viral 2021.

Cara Download Aplikasi Edit Video Pengantin Viral

Cara Download Aplikasi Pengantin Yang Lagi Trend

  1. Pertama silahkan buka Play Store atau App Store di perangkat yang kamu punya, lalu klik pada bilah pencarian yang ada di atas layar.
  2. Setelah itu, ketikan nama aplikasi viral jadi pengantin yaitu ‘Tempo”, jika langsung muncul tinggal klik saja aplikasi di bawah bilah.
  3. Jika tidak, silahkan tekan tombol enter atau cari. Pilih aplikasi yang bernama “Tempo – Face Swap Video Editor”.
  4. Setelah terbuka, klik Install dan tunggu hingga proses unduhan dan pemasangan aplikasi “Tempo – Face Swap Video Editor” selesai.


Setelah ini, kamu bisa langsung menggunakan aplikasi Tempo viral tersebut. Sedikit tips, sebelum mengunduh aplikasi pastikan RAM dan penyimpanan perangkat kamu memadai yah. Meskipun ukuran aplikasi ini cukup kecil yaitu 64MB, tapi aplikasi ini membutuhkan ruang penyimpanan yang lumayan jika mulai kamu gunakan. RAM yang memadai juga dibutuhkan untuk memastikan aplikasi dapat digunakan dengan lancar oleh kamu.

For your info, aplikasi edit video pengantin viral ini bukan aplikasi turunan TikTok, jadi meskipun kamu tidak memiliki akun TikTok dan tidak berencana untuk mengunggah video hasil editan aplikasi tersebut ke mana pun, kamu masih bisa mengunduh dan menggunakan aplikasi ini. Ok gengs! Sekian panduan Cara Download Aplikasi Edit Video Pengantin Viral ini, have a nice day everyone!