search-button

Nov 10, 2020

2 Cara Screenshot Asus Zenfone 7 Pro ZS671KS

   
Advertisements
Advertisements

HEYRIAD.COM – Inilah panduan cara screenshot Asus Zenfone 7 Pro ZS671KS. Fitur screenshot adlah salah satu fitur yang sekrang ini pasti ada di setiap model ponsel, termasuk ponsel terbaru dari Asus yaitu Asus Zenfone 7 Pro ZS671KS.  Fitur screenshot ini mungkin tidak terlalu diperhatikan oleh banyak pengguna, tapi nyatanya screenshot adalah salah satu fitur yang paling banyak digunakan.

 

Kami yakin, setidaknya sekali sehari kamu menggunakan fitur ini. Memang, fitur sangat membantu. Kamu bisa menggunakannya untuk mengabadikan isi pesan dari banyak platform perpesanan di ponsel Asus mu, menyimpan informasi dari situs web yang kamu kunjungi, menyimpan foto atau gambar dai bebrabagai platform yang tidak menyediakan opsi unduhan dan banyak lagi.

Cara Screenshot Asus Zenfone 7 Pro ZS671KS

Cara Screenshot Asus Zenfone 7 Pro ZS671KS

 

Cara 1: Buka bagian yang ingin kamu screenshot, lalu tekan dan tahan tombol power. Klik tombol screenshot pada jendela pop up di sisi kanan layar.

Cara 2: Buka bagian yang ingin kamu screenshot, lalu tekan dan tahan tombol daya dan tombol volume turun. Lepaskan setelah terdengar bunyi rana kamera.

 

Setelah mengambil tangkapan layar atau screenshot, itu akan muncul sebentar sebagai versi yang lebih kecil dan kemudian menghilang. Pemberitahuan akan muncul di bagian atas layar jika screenshot berhasil dan sedang disimpan dan kemudian dalam beberapa detik itu akan diganti dengan drop-down. Kamu bisa klik drop down itu jika ingin langsung membagikannya, menghapus atau mengeditannya.