search-button

Mar 14, 2025

Review ZGCINE ZG-S150 Indonesia

   
Advertisements
Advertisements

ZGCINE telah memperkenalkan serangkaian solusi daya baterai yang dibuat khusus untuk para kreator konten. Produk-produk dari brand ini memudahkan pembuatan konten di lingkungan yang menantang, meningkatkan efisiensi, kecepatan, dan keamanan dalam proses kreatif. Salah satu produk dari brand ini adalah ZGCINE ZG-S150, yang merupakan baterai V-mount berkapasitas tinggi. Baterai V-mount 14,8V/133,2Wh yang mengadopsi sel baterai utama memberikan kontribusi untuk efisiensi lebih dan waktu tahan lama, lebih stabil dan aman. Selengkapnya tentang ZGCINE ZG-S150 ini, bisa kamu simak di video ulasannya berikur ini.

▬▬▬▬▬▬▬▬▬▬▬▬▬▬▬▬
#VMountBattery #V-MountBattery #ZGCine #CameraGear